Sifat yang Menggambarkan Kondisi Psikologis Seseorang, Berikut Penjelasannya!

Kamis, 22 April 2021 13:44 WIB

Share
Sifat yang Menggambarkan Kondisi Psikologis Seseorang, Berikut Penjelasannya!

POSKOTAJABAR,BANDUNG

Kondisi psikologis adalah kondisi yang bisa memengaruhi kehidupan sehari-hari seorang individu.

Terkadang, kondisi psikologis seseorang bisa terganggu. Kondisi inilah yang disebut dengan gangguan psikologis atau gangguan mental.

Kondisi psikologis adalah kondisi yang harus ditangani oleh psikolog dan psikiater. Psikologis adalah bagian yang sangat terkait dengan kesehatan mental.

BACA JUGA: Ada 4 Tipe Kepribadian Manusia Menurut Psikologi, Kamu yang Mana?

1. Jika seseorang suka tertawa terbahak-bahak, bahkan untuk hal sepele maka kemungkinan besar ia sedang merasa kesepian

Banyak yang mengatakan bahwasanya di balik senyuman dan tawa seorang penghibur, ia menyimpan kesedihan yang mendalam di hatinya.Kita tidak pernah tahu apa yang sebenarnya dirasakan oleh seseorang di dalam hatinya. 

2. Jika seseorang terlalu sering tidur, maka ia sedang merasakan kesedihan

Tak sedikit orang yang sering mengurung diri di kamar seharian karena habis putus cinta atau kehilangan seseorang dalam hidupnya. Ia mencoba melupakan kesedihan dengan berdiam diri, tidur seharian dan tidak berinteraksi dengan orang lain.

3. Jika seseorang tidak dapat menangis, maka ia sebenarnya adalah orang lemah

Halaman
Reporter: Reza
Editor: Editor Admin
Sumber: -
Komentar
limit 500 karakter
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
0 Komentar
Berita Terpopuler