Selasa, 23 Feb 2021 12:10
Polsek Purwaharja Banjar Gencar Edukasi Prokes untuk Cegah Covid-19
Jajaran Polsek Purwaharja, Polres Banjar terus berupaya pencegahan dan penyebaran Covid-19 dan mengedukasi Protokol Kesehatan (Prokes) terhadap masyarakat wilayah Kecamatan Purwaharja, Kota Banjar, Jawa Barat.