POSKOTAJABAR,BANDUNG
PT Jasa Marga (Persero) akan melakukan penyesuaian tarif di beberapa ruas tol mulai besok, 17 Januari 2021 pukul 00.00 WIB. Ada tarif yang naik, ada yang turun, dan ada juga yang tetap. Ruas tol yang tarifnya mengalami kenaikan adalah:
BACA JUGA : Gempa Susulan Berkekuatan 5,9 Magnitudo Kembali Goncang Kabupaten Majene Sabtu Pagi
Hal itu juga disampaikan oleh PT Jasa Marga untuk menyediakan uang elektronik yang cukup untuk tariff jalan Toll ini agar nyaman berkendara.hal itu disampaikan pada Instagram @ official.jasamarga
Lihat postingan ini di Instagram
Berikut ini tariff baru jalan toll yang terjadi pada beberapa ruas :
- JORR Seksi W1, W2 Utara, W2 Selatan, S, E (Penjaringan-Rorotan) dan Akses Tanjung Priok
- Gol I: Rp 15.000 menjadi Rp 16.000
- Gol II: Rp 22.500 menjadi Rp 23.500
- Gol III: Rp 22.500 menjadi Rp 23.500
- Gol IV: Rp 30.000 menjadi Rp 31.500
- Gol V: Rp 30.000 menjadi Rp 31.500.
- Pondok Aren-Ulujami (Segmen Bintaro Viaduct-Pondok Ranji)
- Gol I: Rp 3.000 menjadi Rp 3.000
- Gol II: Rp 4.500 menjadi Rp 4.500
- Gol III: Rp 4.500 menjadi Rp 4.500
- Gol IV: Rp 6.000 menjadi Rp 6.500
- Gol V: Rp 6.000 menjadi Rp 6.500.
- Palimanan-Kanci
- Gol I: Rp 12.000 menjadi Rp 12.500
- Gol II: Rp 15.000 menjadi Rp 18.000
- Gol III: Rp 21.000 menjadi Rp 18.000
- Gol IV: Rp 27.000 menjadi Rp 30.000
- Gol V: Rp 32.000 menjadi Rp 30.000.
- Jalan Tol Semarang Seksi A, B, C
- Gol I: Rp 5.000 menjadi Rp 5.500
- Gol II: Rp 7.500 menjadi Rp 8.000
- Gol III: Rp 7.500 menjadi Rp 8.000
- Gol IV: Rp 10.000 menjadi Rp 10.500
- Gol V: Rp 10.000 menjadi Rp 10.500.
- Jalan Tol Surabaya-Gempol Sistem Terbuka (Dupak-Waru)
- Gol I: Rp 3.500 menjadi Rp 5.000
- Gol II: Rp 4.500 menjadi Rp 8.000
- Gol III: Rp 6.000 menjadi Rp 8.000
- Gol IV: Rp 7.500 menjadi Rp 10.500
- Gol V: Rp 9.000 menjadi Rp 10.500.
Jangan lupa untuk selalu update informasi terkait Jalan Tol Regional Transjawa melalui akun media sosial resmi kami atau hubungi Call Center Jasa Marga 14080.
BACA JUGA: Ramalan Zodiak Besok, Minggu 17 Januari 2021, Taurus Hilangkan Stres, Leo Pedih di Hianati
Tarif baru Ruas Jalan Tol Cipularang sesuai dengan Keputusan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor 1128/KPTS/M/2020 tanggal 1 Juli 2020 tentang Penyesuaian Tarif Tol pada Ruas Jalan Tol Cipularang. Tarif baru ini akan diberlakukan mulai tanggal 17 Januari 2021, Pukul 00.00 WIB.